Lakukan Mediasi, Pj Bupati Tebo Aspan Jamin 5 Perangkat Desa Jambu Kembali Kerja Pelantikan Kades di Tebo Serentak Dilaksanakan di Taman Tanggo Rajo, Ini Kata Aspan Lantik 39 Kades Terpilih, Pj Bupati Tebo Minta Kades Segera Bekerja 4 Pejabat Eselon II Pemkab Tebo Diambil Sumpah Jabatan, 1 Orang Dimutasi WALHI Jambi dan LP2LH Laporkan Dinas Kesehatan dan KB ke Kejaksaan Negeri Tebo

Home / Berita / News / Politik / Tebo

Senin, 23 September 2024 - 15:52 WIB

Salam Dua Jari Bergema di KPU Tebo, Agus- Nazar Dapat nomor urut 2 di Pilkada Tebo 2024

KATANETIZEN.id, Tebo – Pencabutan nomor urut, Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Bupati Tebo, sukses dilakukan oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) Tebo yang berlokasi di Aula KPU Tebo, Senin (23/09/2024).

Pada pencabutan nomor urut Pilkada Kabupaten Tebo ini, Pasangan Aspan- Wartono mendapatkan nomor urut 1 dan Pasangan Agus- Nazar mendapatkan nomor urut 2.

Pantauan dilapangan, pencabutan nomor urut ini disaksikan langsung oleh Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Tebo, dan dihadiri segenap undangan, serta tim pemenangan pasangan calon.

Dalam sambutanya Ketua KPU Tebo, Atiul Fuadiyah mengatakan pencabutan nomor urut ini dilakukan, dengan cara pengambilan nomor daftar tunggu oleh calon wakil bupati dan dilanjutkan oleh pengambilan nomor urut pasangan oleh Calon Bupati Tebo.

“Hasilnya, nomor urut 1 pasangan Aspan-Wartono, dan Nomor Urut 2 Pasangan Agus -Nazar,” katnnya.

Usai dipastikan mendapat nomor urut 2, Tim Pemenangan Agus-Nazar langsung bersorak gembira, karena nomor 2 sesuai dengan harapan.

“Alhamdulillah ini sesuai doa dan harapan kita semua, InsyaAllah Agus-Nazar menang dalam pilkada besok,” sebut Taufik, salah satu tim pemenangan Agus-Nazar.

Usai acara, Agus Rubiyanto dalam konferensi persnya mengaku puas dengan hasil pengundian dan pencabutan nomot urut. Agus berharap seluruh lapisan tim dapat terus kompak memenangkan Pasangan Agus-Nazar pada 27 November 2024. (***)

Share :

Baca Juga

News

Golkar Resmi Usung Agus-Nazar di Pilkada Tebo
Pj Bupati Tebo Aspan

Berita

Lantik Serentak 39 Kades, Aspan : Jangan Tidur, Selesaikan APBDes 2023

News

Meriah dan Khidmat, Agus – Nazar Resmi Daftar ke KPU Tebo

Berita

Musorkablub KONI Tebo, Varial Adhi Putra Ingatkan Ketua Terpilih : KONI Bukan Ajang Cari Penghasilan

Hukrim

Lebih Ringan, Mantan Ketua PPK Sumay dan Tengah Ilir Divonis 4 Bulan Penjara

Berita

Terpilih Jadi Ketua KONI Tebo, Jawir Unggul 2 Suara Atas Robi Harja

Berita

Dari Nusantara Fund,  PD AMAN TEBO Bangun Rumah Singgah dan Rehabilitasi Hutan Adat komunitas Teluk Jambu

News

Untuk Kemenangan Agus-Nazar, Sultan Muda Tebo Siap Gempur Tebo Tengah